SENIN 12/02/07
MENEMUKAN POTENSI MAKSIMAL BERSAMA-SAMA
Efesus 4:15-16
M1 (Menerima)
Berdoalah agar Anda menemukan potensi maksimal bersama-sama.
M2 (Merenungkan)
1. Jika kita berpegang teguh kepada kebenaran, pertumbuhan apakah yang akan terjadi di dalam hidup kita? (Ef 4:15)
2. Bagaimanakah kondisi tubuh Kristus yang dapat menerima pertumbuhan dan membangun dirinya dalam kasih? (Ef 4:16)
3. Renungkanlah terus-menerus Galatia 6:2
M3 & M4 (Melakukan dan Membagikan)
Rencanakan langkah-langkah praktis untuk penjangkauan jiwa di komsel
BACAAN SETAHUN : Yesaya 19 – 20